Pages

Jumat, 10 Mei 2013

Cara Membuat Teks Tulisan Double di CorelDraw

1. Pertama buatlah sebuah Tulisan/Objek dan beriwarna objek tersebut.
2. Pilih Contour Tool di toolbox kiri atau lihat gambar di bawah ini.



3. Silahka dragging / seret pada objek teks yang anda buat.
 
4. Lepaskan mouse, nanti anda akan mendapatkan objek ditambai border tebal.
#dan di bawah ini untuk stylenya.

Tidak semua saya sebutkan, dan masih ada sedikit pengaturan lagi di situ, mungkin anda bisa mencoba merubah-rubah sendiri, terimakasih, mungkin hanya itu cara membuat teks contour di coreldraw, salam dan terimakasih..

sumber : http://www.desainerindonesia.net

0 komentar:

Posting Komentar